Saturday

Pempem!

Satu lagi cloth diaper produksi anak negeri hadir, kualitas tak kalah dengan produk impor namun harga bersahabat. Pempem! memiliki banyak pilihan motif yang lucu untuk baby boy & baby girl.

Semua produk Pempem! sudah menggunakan PUL (Polyurethane Laminate) sebagai lapisan anti bocornya, sehingga mampu menahan cairan agar tidak tembus/bocor dengan baik. Meskipun PUL bersifat tidak tembus air, namun PUL juga memiliki pori-pori yang sangat halus sehingga bahan tetap breathable. Sifat breathable ini penting untuk menjaga agar kulit bayi tetap bisa bernafas.

Pempem! memiliki 2 jenis insert yang dapat digunakan, yaitu :
  1. Insert Microfiber : terdiri dari 3 lembar microfiber terry dengan ukuran 35cm x 13cm. Dapat digunakan untuk siang maupun malam.
  2. Insert Bamboo : terdiri dari 6 lembar bahan bambu dengan ukuran 35cm x 13cm, dilengkapi dengan booster berukuran 10cm x 30cm, juga dengan 6 lembar bahan bambu. Insert bambu cocok digunakan siang dan malam hari.Meskipun terdiri dari 12 lembar bahan bambu, namun insert ini sangat lembut dan tipis sehingga tidak membuat pantat bayi terlihat bulky.
Berikut ini adalah beberapa keunggulan Pempem!
  • Ukuran dapat disesuaikan seiring dengan pertumbuhan bayi, karena pocket diaper pempem! dilengkapi dengan adjustable snap button. Dapat digunakan untuk bayi dengan berat +/- 4.5 – 16 kg (setara dgn usia 2 bulan – 2 tahun)
  • Daya serap dapat disesuaikan. Masukkan penyerap setipis atau sebanyak yang dibutuhkan untuk dirumah, bepergian, atau pun untuk tidur siang dan malam hari
  • Lapisan luar terbuat dari bahan polyester dengan laminasi polyurethane, sebagai penahan kebocoran
  • Lapisan dalam terbuat dari bahan suede, lembut dan cepat kering, menjaga pantat bayi dari kelembaban
Spesifikasi :
  • Bahan outer : soft polyester
  • Bahan inner  : suede
  • Lapisan anti air : Polyurethane Laminate (PUL)
  • Ukuran : one size ( newborn - 13kg)
  • Sistem pengancingan : velcro (prepet / perekat)



Detail
Insert Microfiber
Insert Bamboo


Kapal


Baseball
Mobil
Musik


Taman






Hutan
Antariksa

No comments:

Post a Comment